Mengapa buku ini penting untuk anak Anda? 1. Buku ini memuat beberapa aktivitas menyenangkan dan bermanfaat dalam pendidikan, yang melibatkan keterampilan motorik halus (fine motor skills) anak. 2. Buku ini didesain sesuai dengan fase perkembangan keterampilan anak usia dini. 3. Buku ini melatih pergerakan otot-otot kecil anak, terutama koordinasi mata dan tangan secara tepat. 4. Dengan buku ini, anak juga belajar mengenal warna dan dunia transportasi. Pastikan bahwa keterampilan motorik anak Anda selalu berkembang.
Penulis | : | Yusup Kristianto |
---|---|---|
Penerbit | : | Senja Kid's |
Tahun terbit | : | 2016 |
ISBN | : | 978-602-407-019-9 |
Halaman | : | 79 |