Modal Ngeblog Bisa Sampai Yurop, Travelling Seru ke Benua Biru

Rp 72.000 20%
Rp. 57.600

Pos perbatasan masuk Slovenia ini sedikit lebih besar daripada di Zagreb. Saya bersama seisi penumpang bus antre dengan tertib melewati sebuah ruangan berkaca. Di sanalah petugas jaga memeriksa paspor penumpang satu demi satu.

Saat itu posisi saya di depan dan adik di belakang. Saat memeriksa halaman biodata pada paspor, si petugas bertanya, “(Are you) tourist?”

“Yes,” jawab saya.

“Check your luggage there,” ujarnya sambil menunjuk sudut ruangan yang terdapat mesin pemindai barang. Feeling saya mulai nggak enak. Penumpang lain melihat kami dengan tatapan bingung. ***

Keliling dunia menjadi impian banyak orang. Namun sebagian orang mengubur mimpinya. Sebagian lagi mengusahakannya dengan berbagai cara. Hingga bisa keliling dunia secara cuma-cuma.

Buku ini merangkum kisah-kisah penulis saat menjelajah Indonesia, Bangkok, Hong Kong, India, hingga Eropa secara gratis. Siapa sangka, “hanya” bermodal hobi ngeblog, penulis mampu melompat lebih tinggi ke benua biru; Eropa?

Baca kisahnya dan ikuti jejaknya!

• Norak-Norak Bergembira di Bangkok • Amukan “Drakula” di Tengah Malam • Ditawari Ngeganja di Amsterdam • Terjerembap di Heidelberg • Ditahan di Imigrasi Perbatasan Kroasia dan Slovenia, dll.

Rincian buku:

Penulis : Haryadi Yansah
Penerbit : Laksana
Tahun terbit : 2020
ISBN : 978-602-407-741-9
Halaman : 232

Buku Terkait


Yuhendra
Rp 45.000 25%
Rp 33.750

Derry Nurmansyah
Rp 70.000 25%
Rp 52.500

Puput Alvia
Rp 65.000 20%
Rp 52.000

Tim Spirit Turki
Rp 75.000 20%
Rp 60.000

Rein D
Rp 75.000 20%
Rp 60.000

Haryadi Yansah
Rp 72.000 20%
Rp 57.600