Selayang Pandang Agama Kristen

Rp 40.000 20%
Rp. 32.000

Kristen saat ini menempati urutan pertama sebagai agama besar dengan penganut paling banyak di dunia. Awalnya, pengikut agama Kristen terdiri atas orang-orang Yahudi. Merekalah yang disebut jemaat purba atau jemaat Yerusalem, atau ada pula yang menyebut mereka dengan jemaat Nazaret.

Agama Kristen merupakan kepercayaan monoteistik dan termasuk salah satu agama Abrahamik. Agama ini meyakini bahwa Yesus Kristus sebagai Tuhan dan Mesias; juru selamat bagi seluruh umat manusia, yang menebus manusia dari dosa.

Petrus dan Paulus adalah dua sosok yang mula-mula menyebarkan agama Kristen di luar orang-orang Yahudi. Meskipun bukan murid Yesus dan belum pernah berjumpa dengan Yesus, tetapi Paulus bekerja sampai ke Yunani dan Eropa membentuk jemaat gereja.

Bagaimana awal mula lahirnya agama Kristen? Bagaimana kitab sucinya? Bagaimana pula sistem kepercayaannya, sekte-sektenya, praktik keagamaannya, hingga tempat sucinya? Temukan jawaban lengkapnya hanya di dalam buku ini.

Rincian buku:

Penulis : M. Ali Imron
Penerbit : DIVA Press
Tahun terbit : 2023
ISBN : 978-623-189-253-9
Halaman : 96

Buku Terkait


Jingga Gemilang
Rp 70.000 25%
Rp 52.500

Mua'rif
Rp 70.000 20%
Rp 56.000

Prof. Dr. Abu Yasid, M.A.,LL.M., dkk
Rp 80.000 25%
Rp 60.000

Agoes Noer Che
Rp 45.000 20%
Rp 36.000

Amin Maghfuri
Rp 64.000 20%
Rp 51.200

Arum Faiza
Rp 65.000 20%
Rp 52.000