Kisah 1001 Malam (Jilid 8)

Rp 110.000 20%
Rp. 88.000

Ini jilid terakhir dari rangkaian Kisah 1001 Malam. Pertanyaan besarya, apakah Ratu Syahrazad, setelah menghabiskan 1001 malam membuai Raja Syahrayar dengan cerita-cerita fantastis, akhimya dibunuh? Jilid ini memuat tiga kisah. Pertama, tentang Raja Julayad yang agung dengan wazirnya yang terkenal, Syammas. Sang raja memiliki seorang putra yang kelak menggantikan takhtanya, Raja Wirdukan, yang amat menguasai ilmu-ilmu lahir dan batin, namun terperosok ke Iembah syahwat, sehingga ia membunuh Wazir Syammas beserta seluruh pembesar kerajaannya.

Kedua, kisah huru-hara perang dua kerajaan besar, yang melibatkan kerajaan darat dan keraiaan laut, lantaran Raja Syamandal enggan menikahkan Putri Jauharah kepada Raja Badar Basim. Lantaran sihir Putri Jauharah, Raja Badar Basim luntang-luntung di negeri Ratu Lab si setan sihir. Untungnya, ia ditolong oleh seorang penjual sayur yang sakti mandraguna.

Ketiga, kisah Ma'ruf al-lskafi, seorang pembuat sepatu, yang takut kepada istrinya, si Perempuan Jahat Fatimah. Lantaran ia tidak mampu membeli roti madu yang dipesan lstrinya, ia harus berhadapan dengan Kantor Kehakiman. Akhirnya, ia melarlkan diri dari Mesir dan bersekongkol dengan Jin Ifrit untuk menladi saudagar kaya raya dan penguasa Kerajaan lkhtiyan Khitan.

Rincian buku:

Penulis : Abu Abdullah Muhammad al-Jihsiyari
Penerbit : DIVA Press
Tahun terbit : 2020
ISBN : 978-602-391-583-5
Halaman : 420

Buku Terkait


Abu Abdullah Muhammad al-Jihsiyari
Rp 130.000 20%
Rp 104.000

Abu Abdullah Muhammad al-Jihsiyari
Rp 120.000 20%
Rp 96.000

Abu Abdullah Muhammad al-Jihsiyari
Rp 160.000 20%
Rp 128.000

Abu Abdullah Muhammad al-Jihsiyari
Rp 120.000 20%
Rp 96.000

Abu Abdullah Muhammad al-Jihsiyari
Rp 120.000 20%
Rp 96.000

Abu Abdullah Muhammad al-Jihsiyari
Rp 130.000 20%
Rp 104.000